Setelah dulu sempat mengikuti acara blogger gathering bersama Mylea, akhirnya blog post review Mylea Hairceutical System Series Intensive ada juga hehehe. Saya telah memakai shampoo, hair mask dan hair toner dari Mylea series Instensie selama beberapa waktu ini. Tentu saya ingin membagikan kesan dan efek …
Mylea Hairceutical System, Solusi Rambut Rontok dan Ketombe
Siapa yang memiliki masalah dengan rambut rontok dan berketombe? Duh kalau saya jangan ditanya, sudah cukup direpotkan dengan masalah rambut rontok. Semuanya bermula ketika saya didiagnosis sakit gejala tipes waktu duduk di kelas 1 SD. Setelah itu banyaaak sekali rambut saya yang rontok. Tapi seiring …