Resep ayam semur Jawa bisa menjadi ide olahan daging ayam yang bisa dimasak di rumah. Hidangan ini termasuk salah satu masakan yang jadi favorit saya sekeluarga loh. Dijamin, anak-anak makannya super lahap. Apalagi ditemani oleh nasi hangat dan juga kerupuk, yummy! Sekilas Tentang Semur Semur …
